Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Ibu Hamil yang Mengikuti Kelas Ibu Prenatal dalam Pencegahan Kehamilan Berisiko Tinggi di Puskesmas Padang Matinggi Kota Padangsidimpuan

Factors Related To Behavior Of Pregnant Women Who Take Prenatal Classes In Prevention Of High Risk Pregnancy At Puskesmas Padang Matinggi Padang Sidempuan City

  • Aulia Putri Mahasiswa Program Studi Kesehatan Masyarakat Program Magister, Fakultas Kesehatan, Universitas Aufa Royhan, Padang Sidempuan, Sumatera Utara, Indonesia
  • Alprida Harahap Departemen Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan, Universitas Aufa Royhan, Padang Sidempuan, Sumatera Utara, Indonesia
  • Anto J. Hadi Departemen Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan, Universitas Aufa Royhan, Padang Sidempuan, Sumatera Utara, Indonesia
Keywords: Ibu Hamil, Kehamilan Berisiko, Kelas Prenatal, Perilaku

Abstract

Latar belakang: Prevalensi angka kematian ibu dan bayi di Indonesia masih tinggi. Hal ini disebabkan tingginya kehamilan berisiko yang disebabkan oleh berbagai factor gangguan kesehatan. 

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor yang berhubungan dengan perilaku ibu hamil yang mengikuti kelas ibu prenatal dalam pencegahan kehamilan berisiko tinggi.

Metode: Jenis penelitian kuantitatif dengan desain cross sectional study yang dilakukan di Puskesmas Padang Matinggi pada bulan Juli 2022 sampai dengan bulan Februari 2023. Populasi adalah seluruh ibu hamil yang mengikuti kelas ibu prenatal sebanyak 895 ibu hamil dan besar sampel ditentukan menggunakan rumus Slovin sebanyak 276 ibu hamil dengan pengambilan sampel secara accidental sampling. Pengumpulan dan pengelohan data yang digunakan merupakan data primer dan sekunder menggunakan kuesioner, serta analisis statistik dengan uji chi-square dan regresi logistik.

Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan (p=0,017), sikap (p=0,001), dukungan keluarga (p=0,014) dan peran tenaga kesehatan (p=0,001) berhubungan dengan perilaku ibu hamil yang mengikuti kelas ibu prenatal dalam pencegahan kehamilan berisiko tinggi dan variabel yang tidak berhubungan adalah pekerjaan(p=0,340), serta sikap merupakan variabel yang paling berhubungan dengan Exp (B)=27,622.

Kesimpulan: Kesimpulan diperoleh bahwa pengetahuan, sikap, dukungan keluarga dan peran tenaga kesehatan merupakan faktor penyebab perilaku ibu hamil yang mengikuti kelas ibu prenatal dalam pencegahan kehamilan berisiko tinggi, sehingga diperlukan upaya edukasi terprogram terkait kelas prenatal yang berkelanjutan

References

Hutahaean N, Asriwati A, Hadi AJ. Analisis Faktor Risiko Anemia pada Ibu Hamil di Klinik Pratama Martua Sudarlis Medan. Promot J Kesehat Masy. 2020;10(2):185–92.

Anwar M, Sirajuddin S, Amiruddin R, Thaha R, Sudargo T, Hadi AJ. The Effect of Health Social Determinant on the Life Quality of Pregnant Mother. Indian J Public Heal Res Dev. 2019;10(10):1604–8.

Rukiah A, Yulianti L. Asuhan Kebidanan Kehamilan. Jakarta: Trans Info Media; 2018.

Tombeg Z, Hadi AJ. Karakteristik Ibu Hamil dengan Konsumsi Tablet Fe: Studi Cross Sectional pada Area Puskesmas Makale Kabupaten Tana Toraja. Media Publ Promosi Kesehat Indones. 2022;5(8):984–9.

WHO. World Health Statistic. Geneva: World Health Organization; 2020.

Kemenkes RI. Profil Kesehatan Indonesia. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2020.

Allo SL, Yetti R E, Tombeg Z, Rambulangi S, Idris I, Hadi AJ. Kadar Human Leukocyte Antigen-G Serum Pada Abortus Spontan Dan Kehamilan Normal. MPPKI (Media Publ Promosi Kesehat Indones Indones J Heal Promot. 2019;

Dinkes Sumut. Profil Kesehatan Provinsi Sumatera Utara. Medan: Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara; 2019.

Fatimah, Nuryaningsih. Asuhan Kebidanan Kehamilan. Jakarta: Fakultas Kedokteran dan Kesehatan Universitas Muhamadiah Jakarta; 2017.

Jannah N. Buku Ajar Asuhan Kebidanan- Kehamilan. Yogyakarta: Andi Offset; 2016.

Nugroho RN, Cahyanti RD. Hubungan Partisipasi Kelas Ibu Hamil Terhadap Tingkat Kecemasan Menghadapi Persalinan Pada Ibu Hamil Risiko Tinggi. Diponegoro Med J (Jurnal Kedokt Diponegoro). 2017;6(2):1166–77.

Manggabarani S, Hadi, Anto J, Sumardi Sudarman, Endang Maryanti, Syamsopyan, Erni Yetti R, Zadrak Tombeg is. Faktor yang berhubungan dengan kejadian anemia pada murid sekolah dasar di SD Inpres Galangan Kapal Kota Makassar. J penelit dan kaji ilm kesehat politek medica farma husada mataram. 2018;4(2):112–7.

Notoatmodjo S. Promosi kesehatan dan ilmu perilaku. Jakarta: Rineka Cipta. 2007;20.

Salim NSP, Asriwati, Napitupulu LH. Faktor yang Memengaruhi Keikutsertaan Ibu Mengikuti Kelas Ibu Hamil di Puskesmas Hutarakyat Kabupaten Dairi. JKM (Jurnal Kesehat Masyarakat) Cendekia Utama. 2020;8:93–110.

Fabanjo IJ, Isnaeni YS, Nuryanti Y, Anwar B, Febti, Jayanti D. Hubungan Pengetahuan dengan Sikap Ibu Hamil tentang Kehamilan Resiko Tinggi di Puskesmas Amban. J Ilm Obs J Ilm Ilmu Kebidanan Kandung. 2018;10(2):74–82.

Hadi AJ, Ishak S, Rantesalu M. The rule of nutrition counseling media to students’ snacking behavior. J Gizi dan Diet Indones (Indonesian J Nutr Diet. 2021;8(2):54–60.

Wawan A, Dewi M. Teori & Pengukuran Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Manusia. Yogyakarta: Nuha Medika; 2015.

Azwar S. Sikap Manusia, Teori dan Pengukurannya. Yogyakarta: Pustaka Belajar; 2018.

Ranita BA, Hardjanti TS, Hendri H. Pengaruh Belly Dance terhadap Tingkat Kecemasan Ibu Hamil Primigravida Trimester III Di BPM Ranting 3 Kota Semarang. J Ilm Bidan. 2016;1(3):26–34.

Sinurat L, Sipayung R, Simanjuntak Y. Hubungan Dukungan Keluarga dengan Keikutsertaan Kelas Ibu Hamil di Klinik Bidan Wanti. JINTAN J Ilmu Keperawatan. 2021;1(2):141–50.

Andriani R. Pencegahan Kematian Ibu Saar Hamil Dan Melahirkan Berbasis Komunitas. Deepublish; 2019.

Potter PA, Perry AG. Buku ajar fundamental keperawatan: konsep, proses, dan praktik. Jakarta Egc. 2005;1.

Hadi AJ, Rantesalu M, Maryanti E, Manggabarani S, Ishak S. Relationship Factor Enabling Giving Complementary Foods for Breast Milk with Baby Nutrition Status in Makassar City. Indian J Public Heal Res Dev. 2020;11(6).

R EY, Syafar M, Zulkifli A, Indriasari R, Bahar B. The Effect of Family-based Empowerment on Obesity Administration in Adolescents in Tana Toraja Agus Bintara Birawida , Bagoes Widjanarko , Zadrak Tombeg , Saskiyanto Manggabarani , Anto J . Hadi Doctoral Student Program , Faculty of Public Health , Univer. :7.

Hia TJ, Simanjorang A, Hadi AJ. Pengetahuan, Sikap, Kebiasaan Merokok, Aktifitas Fisik, dan Kepatuhan Minum Obat Berhubungan Dengan Pengedalian Hipertensi. Wind Heal J Kesehat. 2020;308–16.

Djaali. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara; 2017.

Nurhayati, Amalia R, Alhidayati. Determinan Perilaku Ibu Hamil dalam Mengikuti Kelas Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Langsat Pekanbaru. Media Kesmas (Public Heal Media). 2021;1(2):225–40.

Published
2023-08-03
How to Cite
Aulia Putri, Alprida Harahap, & Anto J. Hadi. (2023). Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Ibu Hamil yang Mengikuti Kelas Ibu Prenatal dalam Pencegahan Kehamilan Berisiko Tinggi di Puskesmas Padang Matinggi Kota Padangsidimpuan: Factors Related To Behavior Of Pregnant Women Who Take Prenatal Classes In Prevention Of High Risk Pregnancy At Puskesmas Padang Matinggi Padang Sidempuan City . Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 6(8), 1678-1686. https://doi.org/10.56338/mppki.v6i8.3929

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3 > >>