Analisis Faktor Risiko Perilaku dengan Kasus Malaria pada Masyarakat di Indonesia - Meta Analysis 2016-2021 : Literature Review

Behavioral Risk Factor Analysis with Malaria Cases in Indonesian Society - Meta Analysis 2016-2021 : Literature Review

  • Ganish Fadillah Fakultas Kesehatan Universitas Airlangga, Indonesia
  • R. Azizah Fakultas Kesehatan Universitas Airlangga, Indonesia
Keywords: Malaria, Faktor Risiko, Perilaku

Abstract

Latar belakang: Indonesia merupakan negara penyumbang kasus malaria tertinggi kedua setelah India untuk wilayah WHO South-East Asia pada tahun 2020-2021. Penyebab tingginya kasus malaria pada masyarakat, salah satunya disebabkan oleh faktor perilaku yaitu kebiasaan menggunakan kelambu berinsektisida, kebiasaan menggunakan obat anti nyamuk, dan kebiasaan beraktivitas di luar rumah pada malam hari.

Tujuan: untuk menganalisis faktor risiko perilaku diantaranya kebiasaan menggunakan kelambu berinsektisida, kebiasaan menggunakan obat anti nyamuk, dan kebiasaan beraktivitas di luar rumah pada malam hari dengan kasus malaria pada masyarakat di Indonesia.

Metode: penelitian ini menggunakan metode meta-analisis pada aplikasi JASP versi 0.9.2. Sumber data yang digunakan adalah 33 literatur yang berasal dari Google Scholar, Pubmed, dan Science Direct.

Hasil: hasil meta-analisis menunjukkan bahwa masyarakat yang tidak memiliki kebiasaan menggunakan kelambu berinsektisida berisiko 2,248 kali lebih besar untuk terkena malaria dibandingkan dengan masyarakat yang memiliki kebiasaan menggunakan kelambu berinsektisida. Selanjutnya, masyarakat yang memiliki kebiasaan beraktivitas di luar rumah pada malam hari berisiko 2,014 kali lebih besar untuk terkena malaria dibandingkan dengan masyarakat yang tidak memiliki kebiasaan beraktivitas di luar rumah pada malam hari. Sedangkan kebiasaan menggunakan obat anti nyamuk bukan merupakan faktor risiko.

Kesimpulan: Faktor risiko perilaku tertinggi malaria pada masyarakat di Indonesia disebabkan oleh kebiasaan menggunakan kelambu berinsektisida.

References

WHO. Overview Malaria. 2020. [Internet]. 2022. Available from: https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/malaria

CDC. What are the signs and symptoms of malaria? [Internet]. 2022. Available from: https://www.cdc.gov/malaria/about/faqs.html

Kemenkes. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2020. Jakarta. 2021

Kemenkes. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2021. Jakarta; 2022.

WHO. Word Malaria Report 2021. Word Malaria report Geneva: World Health Organization. (2021). Licence: CC. 2021. 2013–2015 p.

Kemenkes. Modul Bahan Ajar Cetak Kebidanan Kesehatan Masyarakat [Internet]. Jakarta; 2016. Available from: https://www.researchgate.net/publication/269107473_What_is_governance/link/548173090cf22525dcb61443/download%0Ahttp://www.econ.upf.edu/~reynal/Civil wars_12December2010.pdf%0Ahttps://think-asia.org/handle/11540/8282%0Ahttps://www.jstor.org/stable/41857625

Kemenkes. Laporan Nasional Riskesdas Tahun 2018 [Internet]. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. 2018. Available from: http://labdata.litbang.kemkes.go.id/images/download/laporan/RKD/2018/Laporan_Nasional_RKD2018_FINAL.pdf

Sitepu R, Lukito A, Tarigan E. Analisis Determinan Kejadian Penyakit Malaria Di Kecamatan Kutambaru Tahun 2017. J Ilmu Kedokt Dan Kesehat. 2018;5(3):165–73.

Pratamawati Da, Alfiah S, Widiarti W. Perilaku Penggunaan Dan Perawatan Kelambu Llins Pada Masyarakat Daerah Endemis Malaria Kabupaten Lebak Provinsi Banten. Vektora J Vektor Dan Reserv Penyakit. 2018;10(1):45–58.

Rangkuti Af, Sulistyani S, W Ne. Faktor Lingkungan Dan Perilaku Yang Berhubungan Dengan Kejadian Malaria Di Kecamatan Panyabungan Mandailing Natal Sumatera Utara. Balaba J Litbang Pengendali Penyakit Bersumber Binatang Banjarnegara. 2017;13(1):1–10.

Wiwoho Fh, Hadisaputro S, Suwondo A. Faktor Risiko Kejadian Malaria Di Puskesmas Cluwak Dan Puskesmas Dukuhseti Kabupten Pati. J Epidemiol Kesehat Komunitas [Internet]. 2016;1(1):1–8. Available From: Https://Ejournal2.Undip.Ac.Id/Index.Php/Jekk/Article/View/3935

Debby Andhika Putri, Hasyim H, Hilda Zulkifli, Ahmad Ghiffari, Chairil Anwar. Relationship Between Preventive Behavioral Factors And Malaria Incidence In Endemic Areas Of Lahat Regency In 2021. Biosci Med J Biomed Transl Res. 2021;5(11):1219–24.

Noviarti PI, Joko T, Dewanti Nay. Hubungan Faktor Lingkungan Fisik Dan Perilaku Penghuni Rumah Dengan Kejadian Penyakit Malaria Di Wilayah Kerja Puskesmas Kokap Ii, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta. J Kesehat Masy [Internet]. 2016;4(1):417–26. Available From: Http://Ejournal-S1.Undip.Ac.Id/Index.Php/Jkm%0AHUBUNGAN

Wibowo W. Risiko Kejadian Malaria Di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Cikeusik. Media Kesehat Masy Indones. 2017;13(2):139.

Laila Isnaeni, Saraswati LD, Wuryanto MA, Udiyono A. Faktor Perilaku Dan Faktor Lingkungan Yang Berhubungan Dengan Kejadian Malaria Di Wilayah Kerja Puskesmas Gebang Kabupaten Purworejo. J Kesehat Masy [Internet]. 2019;7(April):31–9. Available from: http://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jkm%0AWilayah

Mabu S, Rantetampang AL, Ruru Y, Mallongi A. The Risk Factors of Malaria Incidence in ARSO III Health Primary Regional Keerom Sub Province Papua Province. Galore Int J Heal Sci Res. 2019;4(March):151–61.

Yibikon L, Rantetampang AL, Pongtiku A, Tingginehe RM, Makaba S, Ruru Y. The Risk Factors Associated with Malaria Incidence in the Elelim Public Health Center in Yalimo District, Papua Province. Int J Sci Basic Appl Res [Internet]. 2020;53(1):119–42. Available from: http://gssrr.org/index.php?journal=JournalOfBasicAndApplied

Sarjatno AR, Rantetampang AL, Makaba S, Mallongi A. Risk Factors of Malaria Incidence in Working Areas Puskesmas Dawai District East Yapen Sub Province Kepulauan Yapen. Int J Sci Healthc Res. 2018;3(December):34–45.

Marini, Sitorus H. Beberapa Tanaman Yang Berpotensi Sebagai Repelen Di Indonesia. Spirakel, https://doi.org/1022435/spirakel.v11i11585 [Internet]. 2019;11(1):24–33. Available from: https://doi.org/10.22435/spirakel.v11i1.1585

Maursalina I. Potensi persawahan sebagai habitat larva nyamuk vektor malaria (anopheles spp) serta kemungkinan pengendaliannya melalui pola irigasi berkala (suatu eksperimen di Desa Sihepeng Kec.Siabu Kab.Mandailing Natal Prop.Sumatera Utara. [Depok]: Universitas Indonesia; 2002.

Nur Hamdani N, Kartini MM. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Malaria Di Wilyah Kerja PuskesmasWandai Distrik Wandai Kabupaten Intan Jaya Papua. J Promot Prev. 2020;2:1–7.

Sucipto. Manual Lengkap Malaria : Aspek Lingkungan Vektor Malaria, Malaria dan Kehamilan, Pengobatan Penderita Malaria, Pengendalian Malaria, Insektisida dan Formulasi. Kota Bengkulu; 2015.

Nababan R, Sitti &, Umniyati R. Faktor lingkungan dan malaria yang memengaruhi kasus malaria di daerah endemis tertinggi di Jawa Tengah: analisis sistem informasi geografis Environmental and behavioral factors affecting malaria cases in high endemic area of Central Java: a geographic. Ber Kedokt Masy. 2018;34(1):11–8.

Masrizal M, Putri TS, Hasni I. Environmental and Behavioral Conditions That Affect Malaria Events in Padang City. J Berk Epidemiol. 2020;8(2):164.

Siregar PA, Saragih ID. Faktor Risiko Malaria Masyarakat Pesisir di Kecamatan Pantai Cermin Kabupaten Serdang Bedagai. Trop Public Heal J. 2021;1(2):50–7.

Published
2022-11-11
How to Cite
Fadillah, G., & R. Azizah. (2022). Analisis Faktor Risiko Perilaku dengan Kasus Malaria pada Masyarakat di Indonesia - Meta Analysis 2016-2021 : Literature Review: Behavioral Risk Factor Analysis with Malaria Cases in Indonesian Society - Meta Analysis 2016-2021 : Literature Review. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 5(11), 1336-1345. https://doi.org/10.56338/mppki.v5i11.2733