Literatur Review: Konsumsi Cokelat Hitam untuk Mencegah Preeklampsia

Literature Review: Consumption of Dark Chocolate to Prevent Preeclampsia

  • Arum Meiranny Program Studi Kebidanan dan Pendidikan Profesi Bidan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sultan Agung Semarang
  • Sintya Program Studi Kebidanan dan Pendidikan Profesi Bidan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sultan Agung Semarang
Keywords: Ibu Hamil, Preeklamsia, Cokelat

Abstract

Preeklamsia yaitu penyulit pada kehamilan yang memiliki morbiditas dan mortalitas yang tinggi, tanda dari preeklamsia ini biasanya karena adanya hipertensi gestasional dan protein uria. Terdapat sekitar 76.000 perempuan hamil meninggal yang diakibatkan dari hipertensi dan preeklamsia. Preeklamsia sendiri merupakan sindrom yang spesifik di kehamilan yang berupa kurangnya perfusi organ yang diakibatkan disfungsiendotel dan vasopasme.Salah satu pengobatan non-farmakologi preeklamsia adalah dengan mengkonsumsi cokelat. Metode: Literatur ditelusuri melalui sarana media elektronik dengan penuntun kata kunci artikel terseleksi sejumlah 2, dan juga literatur nasional terseleksi sejumlah 2 yang masing-masing mewakili satu pengaruh cokelat  terhadap  pencegahan kejadian preeklamsia. Hasil: di dapatkan hasil bahwa terdapat pengaruh dari mengkonsumsi cokelat terhadap pencegahan kejadian preeklamsia. Pembahasan: Salah satu cara non farmakologi yang dapat diberikan untuk penanganan tekanan darah tinggi yaitu dengan pemberian cokelat untuk dikonsumsi ibu hamil. Dimana kandungan dari coklat hitam yang kaya akan flavonoid dan theobromine dapat mencegah terjadinya preeklampsia pada ibu hamil. Kesimpulan: Simpulan berdasarkan analisa yang telah dilakukan adalah penggunaan cokelat efektif untuk menurunkan tekanan darah tinggi.

References

Wikjnosastro, Saiffudin AB RT. No Title. Edisi ke-4. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo; 2010.

L K. Konsumsi Cokelat Hitam Untuk Mencegah Preeklampsia. Ilmu Kesehat Sandi Husada. 2020;11(1).

Carolia N, Ayuning LGI. Coklat Hitam untuk Mencegah Preeklampsia pada Kehamilan Dark Chocolate to Prevent Preeclampsia in Pregnancy. Majority. 2016;5(1):59–62.

Redman CW S IL. Placental stress and pre-eclampsia: a revised view. 2009;

Kemenkes RI. Kesehatan Indonesia 2014. 2015.

Osungbade KO IO. Public health perspective of preeclampsia in developing countries: implication for health system strengthening. Int J pregnancy. 2011;20(10):1–3.

POGI. Pedoman Nasional Pelayanan Kedokteran: Diagnosis dan Tata Laksana Hipertensi Dalam Kehamilan. 2016.

Sutomo B. Menu Sehat Penakluk Hipertensi. Jakarta: De Media; 2009.

Verna R. The history and science of chocolate. Malays J Patholl. 2013;111–21.

Mulato, S., & Suharyanto E. Kakao, Cokelat, dan Kesehatan Jember. Pusat Penelitian Kopi dan Kakao. Jember; 2014.

Josef EM. Efek coklat hitam (Theobrama Cacao Linn) dan coklat putih dalam menurunkan tekanan darah normal pada pria dewasa. FIK UNDIP. 2008;

Latif R. No Title. Choc Hum Heal. 2013;7((2)):63–8.

Mogollon JA, Boivin C, Philippe K, Turcotte S, Lemieux S, Blanchet C, et al. Consumption of chocolate in pregnant women and risk of preeclampsia: a systematic review. Syst Rev. 2013;2:114.

Towaha J. Kandungan Senyawa Polifenol pada Biji Kakao dan Kontribusinya Terhadap Kesehatan. J Sirinov. 2014;2(1):1–16.

Lingga L. Bebas Hipertensi Tanpa Obat Agro Media Pustaka. Jakarta: Agro Media Pustaka; 2012.

Cheng, C. M., Jalil, A. M. M., & Ismail A. Phenolic and theobromine contents of commercial dark, milk and white chocolates on the Malaysian market. Molucules. 2009;14(1):200–209.

Hooper, L., Kay, C., Abdelhamid, A., Kroon, P. A., Cohn, J. S., Rimm, E. B., & Cassidy A. Effects of chocolate, cocoa, and flavan-3-ols on cardiovascular health: A systematic review and meta-analysis of randomized trials. American. J Clin Nutr. 2012;95(3):740–51.

Claresta LJ, Yosef Purwoko. PENGARUH KONSUMSI COKELAT TERHADAP TINGKAT KECEMASAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN PRAUJIAN.JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO. J Kedokt DIPONEGORO. 2017;6(2).

Kanninen. EBFCGPT. Potential effects of chocolate on human pregnancy: A randomized controlled Trial. J Matern neonatal Med. 2012;25(10):1860–1867.

Wulandari N. Pengaruh konsumsi Coklat Hitam Terhadap Tekanan Darah Penderita Hipertensi di Dusun Grujugan Bantul Yogyakarta. Fak Ilmu Kesehat Univ Aisyiyah Yogyakarta. 2018;

Higginbotham, E., & Taub PR. No Title. Cardiovasc Benefits Dark Choc Curr Treat Options Cardiovasc Med. 2015;Vol. 17(Issue 12).

Ide P. Dark chocolate healing. Jakarta: Gramedia; 2008.

Osakabe N YM. Procyanidins in Theobroma cacao reduceplasma cholesterol levels in high cholesterol-fed rats. J Clin Biochem Nutr. 2009;131–136.

Published
2022-01-04
How to Cite
Arum Meiranny, & Sintya. (2022). Literatur Review: Konsumsi Cokelat Hitam untuk Mencegah Preeklampsia: Literature Review: Consumption of Dark Chocolate to Prevent Preeclampsia . Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 5(1), 33-38. https://doi.org/10.56338/mppki.v5i1.1911