Upaya Mempersiapkan Kesehatan Mental Ibu Hamil: Literature Review
Efforts to prepare for the mental health of pregnant women: Literature Review
Abstract
Latar belakang: upaya mempersiapkan kesehatan mental ibu hamil merupakan bentuk kegiatan untuk membantu kehamilan dengan memiliki kesiapan kesehatan mental dalam menghadapi kehamilannya dan mempersiapkan kesehatan mental ibu hamil juga bisa di lakukan dengan beberapa upaya dukungan pasangan, dukungan sosial ,konseling kognitif, kecukupan gizi ibu hamil,dan menjaga pola makan ibu hamil.dengan hal ini bisa mempersiapkan kesehatan mental ibu hamil.
Tujuan: untuk memberikan upaya mempersiapkan kesehatan mental pada ibu hamil.
Metode : Literature Review ini dimulai dengan mengidentifikasi jurnal artikel yang relevan dengan kata(preparing for pregnancy;mental health; support).Penelusuran artikel menggunakan bahasa Indonesia dan bahasa Inggris melalui data base seperti google scholar ,sciencedirect dan pubmed, yang dibatasi hanya terbitan 2018-2023. Artikel yang digunakan dalam penyusunan yaitu artikel nasional dan internasional berjumlah 13 artikel, yaitu 3 artikel nasional dan 10 artikel internasional, yang kemudian dianalis lengkap.
Hasil: Hasil kajian artikel menunjukkan 5 upaya yang bisa dilakukan untuk mengawasi kesehatan mental saat hamil,upayanya antara lain dukungan pasangan, dukungan sosial ,konseling kognitif, kecukupan gizi ibu hamil,dan menjaga pola makan ibu hamil.
Kesimpulan:Kesehatan mental seorang ibu selama hamil merupakan persiapan yang penting. Maka kita harus memperhatikan upaya mempersiapkan kesehatan mental ibu hamil. Hasil analisis menyimpulkan bahwa dukungan pasangan kehamilan, dukungan sosial ,konseling kognitif, kecukupan gizi ibu hamil,dan menjaga pola makan ibu hamil dapat mempersiapkan kesehatan mental ibu selama hamil. Mungkin hal ini harusnya menarik perhatian para bidan, tenaga kesehatan dan pemerintah dan kedepannya akan semakin meningkat, meningkatkan kondisi mental para ibu sehingga setiap calon ibu memiliki kehamilan yang baik.
References
Álvaro Monterrosa-Castro1* SRM and AMB. Positive maternal mental health in pregnant women and its association with obstetric and psychosocial factors. BMC Public Health [Internet]. 2023;(12889-023-15904–4). Available from: https://doi.org/10.1186/s12889-023-15904-4
Songco A, Minihan S, Fox E, Ladouceur C, Mewton L, Moulds M, et al. Social and cognitive vulnerability to COVID-19-related stress in pregnancy: A case-matched-control study of antenatal mental health. Journal of Affective Disorders [Internet]. 2023;325(January):739–46. Available from: https://doi.org/10.1016/j.jad.2023.01.053
Monteiroa F, A DVF, A RP, Moreiraa H, Meloa C, Anabela Araújo-Pedrosaa B. Exploring factors associated with complete mental health of pregnant women during the COVID-19 pandemic. Midwifery [Internet]. 2023;(103521). Available from: https://doi.org/10.1016/j.midw.2022.103521
Xiao Xiao1, 3 HM, Zhu1 S, Li1 Q, Chen3 and Y. The perceptions and attitudes of obstetric staff and midwives towards perinatal mental health disorders screening: a qualitative exploratory study in Shenzhen, China. BMC Nursing. 2023;
Julia Langham*, Ipek Gurol-Urganci*, Patrick Muller, Kirstin Webster, Emma Tassie, Margaret Heslin, Sarah Byford, Asma Khalil TH, Helen Sharp, Dharmintra Pasupathy, Jan van der Meulen†, Louise M Howard† HAO. Obstetric and neonatal outcomes in pregnant women with and without a history of specialist mental health care: a national population-based cohort study using linked routinely collected data in England. In: S2215-0366(23)00200-6 [Internet]. Published Online; p. 10: 748–59. Available from: https://doi.org/10.1016/
Kusumawati Y, Zulaekah S, Kesehatan Masyarakat P, Ilmu Kesehatan F MSU, P IG. Pengetahuan Kesehatan Mental Ibu Hamil di Puskesmas Wilayah Kota Surakarta. Proceeding of The URECOL [Internet]. (45(3):111–5.).
Wulandari RP P. Hubungan Usia Ibu dan Paritas dengan Gejala Depresi Pada Kehamilan (The Correlation between Depressive Symptoms with Age and ParityAmong Pregnant Women). 2021;(Midwifery Reprod; 4(2):81–5.).
Adyani1* K, Rahmawati2 A, Amelia Pebrianti3. Faktor-Faktor yang Memengaruhi Kesehatan Mental pada Ibu Selama Kehamilan?: Literature Review. MPPKI. 2023;
Dewan Perwakilan Rakyat RI. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2023 Tentang Kesehatan. Undang-Undang. 2023;(187315):1–300.
Republik Indonesia. [Internet]. 2019. p. ;(011594):50 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2019 Tentang Kebidanan. Pres Republik Indones.
A, Afektif JG, ABSTRAK IP, Jalan MK melakukan studi kohort registry linkage terhadap kehamilan pada wanita yang melakukan kunjungan rawat, Norwegia untuk depresi/kecemasan dan obat antidepresan sebelum kehamilan yang diidentifikasi dari empat registrasi nasional di, Kesehatan (2009–2018). Jumlah konsultasi untuk depresi/kecemasan per 100 kehamilan sebagai proksi pemanfaatan layanan, et al. Pemanfaatan antidepresan dan perawatan kesehatan mental pada wanita hamil dengan depresi dan/atau kecemasan: Analisis rangkaian waktu terputus. of offective disorders. 2022;
Rahayu Eryani K. Upaya Menjaga Kesehatan Mental Ibu Hamil melalui Peningkatan Pengetahuan dan Keterampilan di Masa Pandemi Covid-19. ndonesian Journal of Community Service and Engagement. 2022;
Jalali A, Heydarpour S, Tohidinejad F, Salari N. Cognitive-behavioral counseling and mental health of pregnant women. Heliyon [Internet]. 2020;6(2):e03463. Available from: https://doi.org/10.1016/j.heliyon.2020.e03463
Kristy Alimin NC. Mengoptimalkan Asupan Zat Gizi sebagai Upaya Preventif dalam Mengatasi Masalah Kesehatan Mental. Media Gizi Kesmas. 2022;11(2):548–55.
Authors who publish with Journal of Public Health and Pharmacy retain the copyright of their work. The journal applies a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License (CC BY-SA 4.0), which grants the following rights:
-
Copyright Retention: Authors retain the copyright of their work, maintaining full control over their intellectual property without restrictions.
-
Right of First Publication: Authors grant the journal the right of first publication of their work. This ensures that the work is initially published and credited in Journal of Public Health and Pharmacy.
-
License to Share and Reuse: The work is licensed under CC BY-SA 4.0, allowing others to copy, distribute, remix, and build upon the work for any purpose, even commercially, as long as proper credit is given to the authors, and any new creations are licensed under the same terms.