Pengaruh Faktor Pengetahuan dan Sarana Prasarana terhadap Pelayanan Kesehatan Jiwa Promotif di Puskesmas Kabupaten X

The Influence of Knowledge Factors and Infrastructure on Promotive Mental Health Services at the Health Centers in X Regency

  • Rosdiana Oktaviani Pasaribu Habeahan Department of Public Health, Diponegoro University, Semarang, Central Java, Indonesia
  • Zahroh Shaluhiyah Department of Health Promotion, Diponegoro University, Semarang, Central Java, Indonesia
  • Dwi Sutiningsih Department of Epidemiology, Diponegoro University, Semarang, Central Java, Indonesia
Keywords: Pelayanan Kesehatan Mental, Puskesmas, Faktor-Faktor yang Mempengaruhiq

Abstract

Latar belakang: Pelayanan kesehatan jiwa di seluruh dunia masih dirasakan belum menjangkau seluruh lapisan masyarkat yang memerlukan. Demikian pula pelayanan kesehatan jiwa di Indonesia, masih memerlukan peningkatan yang signifikan, dengan tingkat cakupan saat ini hanya 58,9%. Provinsi Jawa Barat menghadapi masalah serupa dengan tingkat cakupan yang rendah hanya sebesar 37,6%. Selama empat tahun terakhir sejak tahun 2019 hingga 2022, Kabupaten X mencatat tingkat cakupan rata-rata sebesar 54,38% untuk layanan kesehatan jiwa sehingga masih belum memenuhi target pelayanan 100%.

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh faktor pengetahuan (X1) dan sarana prasarana (X2) terhadap pelayanan kesehatan mental promotif (Y) di Puskesmas Kabupaten X.

Metode: Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain cross-sectional, Objek penelitian ini, yaitu seluruh tenaga kesehatan pemegang program kesehatan jiwa di seluruh Puskesmas Kabupaten X (62 Puskesmas) dengan total responden sebanyak 68 orang tenaga kesehatan. Analisis statistik menggunakan software SmartPLS 3.

Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan mempengaruhi pelayanan kesehatan jiwa promotif (p-value: 0,048 < 0,05) dan ketersediaan sarana prasarana tidak mempengaruhi pelayanan kesehatan jiwa promotif di Puskesmas Kabupaten X (p-value: 0,065 > 0,05).

Kesimpulan: Berdasarkan hasil temuan penelitian ini diperoleh hasil bahwa faktor pengetahuan mempengaruhi pelayanan kesehatan jiwa promotif di Puskesmas Kabupaten X dan faktor sarana prasarana tidak mempengaruhi pelayanan kesehatan jiwa di Puskesmas Kabupaten X. Diperlukan peningkatan pengetahuan tenaga kesehatan yang menjadi penanggung jawab pelayanan kesehatan jiwa di Puskesmas Kabupaten X seperti memperbanyak pelatihan khususnya terkait pelayanan promotif.

References

Pemerintah Republik Indonesia. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2023 Tentang Kesehatan [Internet]. 17 Indonesia: Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Pasal 74, Pasal 75, Pasal 76, Pasal 77, Pasal 78, Pasal 79, Pasal 80, Pasal 81, Pasal 82, Pasal 85; 2023 p. 39–44. Available from: https://peraturan.bpk.go.id/Details/258028/uu-no-17-tahun-2023

Biro Komunikasi dan Pelayanan Masyarakat. Kemenkes Beberkan Masalah Permasalahan Kesehatan Jiwa di Indonesia. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia [Internet]. 2021 Oct;1–3. Available from: https://sehatnegeriku.kemkes.go.id/baca/rilis-media/20211007/1338675/kemenkes-beberkan-masalah-permasalahan-kesehatan-jiwa-di-indonesia/

World Health Organization Team. WHO Highlights Urgent Need To Transform Mental Health and Mental Health Care [Internet]. World Health Organization. Geneva; 2022 Jun [cited 2022 Jun 29]. Available from: https://www.who.int/news-room/releases/17-06-2022-who-highlights-urgent-need-to-transform-mental-health-and-mental-health-care

Indrayani YA, Wahyudi Tri. Info Datin (Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI) Situasi Kesehatan Jiwa [Internet]. Jakarta; 2019 [cited 2022 May 24]. Available from: https://pusdatin.kemkes.go.id/resources/download/pusdatin/infodatin/InfoDatin-Kesehatan-Jiwa.pdf

Primadi Oscar, Ma’ruf Anas, Indrayani Yoeyoen Aryanti, Wardah, Susanti Marlina Indah. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2020 [Internet]. 2020th ed. Hardhana B, Sibuea F, Widiantini W, editors. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2021 [cited 2022 May 25]. 211–214 p. Available from: https://www.kemkes.go.id/downloads/resources/download/pusdatin/profil-kesehatan-indonesia/Profil-Kesehatan-Indonesia-Tahun-2020.pdf

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2019 [Internet]. Indonesia; 2019. Available from: http://hukor.kemkes.go.id/uploads/produk_hukum/PMK_No__4_Th_2019_ttg_Standar_Teknis_Pelayanan_Dasar_Pada_Standar_Pelayanan_Minimal_Bidang_Kesehatan.pdf

Zudi M, Suryoputro A, Arso SP. Analisis Implementasi Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan Di Puskesmas Guntur I Kabupaten Demak. JKM J Kesehat Mayarakat STIKES Cendekia Kudus [Internet]. 2021;8(2). Available from: https://www.jurnal.stikescendekiautamakudus.ac.id

Subu MA, Waluyo I, Nurdin AE, Priscilla V, Aprina T. Stigma, Stigmatisasi, Perilaku Kekerasan dan Ketakutan diantara Orang engan Gangguan Jiwa d (ODGJ) di Indonesia: Penelitian Constructivist Grounded theory. Kedokt Brawijaya [Internet]. 2008;30(1):53–60. Available from: http://jkb.ub.ac.id/index.php/jkb/article/view/1973

Ayuningtyas D, Misnaniarti, Rayhani M. Analisis Situasi Kesehatan Mental pada Masyarakat di Indonesia dan Strategi Penanggulangannya. J Ilmu Kesehat Masy [Internet]. 2018 [cited 2022 Jul 24];9(1):1–10. Available from: https://ejournal.fkm.unsri.ac.id/index.php/jikm/article/view/241/189

Green LW, Kreuter MW, Deeds SG, Partridge KB, Bartlett E. Health Education Planning A Diagnostic Approach [Internet]. First Edit. California: Mayfield Publising Company; 1980. 10, 35–85 p. Available from: https://archive.org/details/healtheducationp00gree/page/n6/mode/1up?view=theater

Hair JF, Hult GTM, Ringle CM, Sarstedt M, Danks NP, Ray S. Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM) Using R A Workbook Classroom Companion: Business [Internet]. Gewerbestrasse, Cham: Springer Nature Switzerland AG; 2021. 1–195 p. Available from: https://link.springer.com/chapter/10.1007/978-3-030-80519-7_1

Hair JF, Hult GTM, Ringle CM, Sarstedt M. A Primer on Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM) [Internet]. 2nd Editio. Dickens G, editor. California: SAGE Publications Inc.; 2017. Available from: http://lccn.loc.gov/2016005380

Abdillah W. Metode Penelitian Terpadu Sistem Informasi: Pemodalan Teoretis, Pengukuran, dan Pengujian Statistis. 1st ed. Utami RI, editor. Yogyakarta: Andi; 2018. 332 p.

Risal A, Manandhar K, Linde M, Steiner TJ, Holen A. Anxiety and depression in Nepal: Prevalence, comorbidity and associations. BMC Psychiatry. 2016 Apr 14;16(1).

Haugan G, Eriksson M. An Introduction to the Health Promotion Perspective in the Health Care Services [Internet]. Haugan G, Eriksson M, editors. Health Promotion in Health Care – Vital Theories and Research. Switzerland: Springer Nature Switzerland AG; 2021. 3–14 p. Available from: https://library.oapen.org/handle/20.500.12657/47291

Nafiah H, Aisyah D. Hubungan Pengetahuan dan Peran Kader Kesehatan dalam Penanganan Gangguan Jiwa di Wilayah Kerja Puskesmas Kedungwuni II Kabupaten Pekalongan. J Perawat Indones [Internet]. 2021;5(1):612–9. Available from: https://journal.ppnijateng.org/index.php/jpi/article/download/852/481/4070

Puspasari HW, Agustiya RI. Upaya Preventif dan Promotif Kesehatan Jiwa di Kota Denpasar [Internet]. 1st ed. Vol. 1, Universitas Abduracham Saleh Situbondo. Situbondo: Universitas Abdurachman Saleh Situbondo; 2022. 148–157 p. Available from: https://unars.ac.id/ojs/index.php/prosidingSDGs/article/view/2436

Aprella QAP, Hardati P, Arifien M. Pengaruh Pola Sebaran Sarana dan Prasarana Kesehatan Terhadap Aksesibilitas Pelayanan Kesehatan Masyarakat di Kabupaten Tegal Tahun 2016. Univ Negeri Semarang [Internet]. 2017;1–97. Available from: http://lib.unnes.ac.id/31753/1/3211413020.pdf

Fadillah M, Latifah ME. Perceptions of Internship Doctors on Promotive and Preventive Health Servicesin Puskesmas (Community and Primary Health Care Center). Rev Prim Care Pract Educ (Kajian Prakt dan Pendidik Layanan Prim [Internet]. 2018;1(1):16–23. Available from: https://jurnal.ugm.ac.id/rpcpe

Boothy N, Veatch M. Community Mental Health Treatment, Protection and Promotion for Women and Children in Aceh. Findings from an Evaluation of Programs Supported by the Health Services Program [Internet]. New York; 2007. Available from: http://www.cpcnetwork.org/wp-content/uploads/2014/04/12.-Boothby__Veatch_2007_Community_Mental_Health_Treatment1.pdf

Sandi R. Analisis Faktor Pendukung dan Penghambat Layanan Kesehatan Jiwa di Puskesmas Larompong Kabupaten Luwu, Selawesi Selatan [Internet]. Hasanuddin Makasar; 2019. Available from: http://repository.unhas.ac.id/id/eprint/3273/2/19_K012171007_Tesis(FILEminimizer) ... ok 1-2.pdf

Ulandari S, Yudawati S. Analisis Kualitas Pelayanan, Sarana Prasarana dan Lingkungan Terhadap Kepuasan Pasien. Care J Ilm Ilmu Kesehat [Internet]. 2019;7(2):39–53. Available from: https://jurnal.unitri.ac.id/index.php/care

Published
2024-01-02
How to Cite
Pasaribu Habeahan, R. O., Zahroh Shaluhiyah, & Dwi Sutiningsih. (2024). Pengaruh Faktor Pengetahuan dan Sarana Prasarana terhadap Pelayanan Kesehatan Jiwa Promotif di Puskesmas Kabupaten X: The Influence of Knowledge Factors and Infrastructure on Promotive Mental Health Services at the Health Centers in X Regency. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 7(1), 154-160. https://doi.org/10.56338/mppki.v7i1.4332