Pengalaman Lansia Menerapkan Protokol Kesehatan di Masa Pandemi Covid-19: Studi Kualitatif di BPLU Senja Cerah Manado
Experiences of the Elderly Implementing Health Protocol During the Covid-19 Pandemic: A Qualitative Study in BPLU Senja Cerah Manado
Abstract
Penerapan protokol kesehatan di seluruh kalangan masyarakat termasuk lansia merupakan salah satu langkah untuk mencegah penularan COVID-19, namun penurunan fungsi fisik dan psikososial pada lansia dapat menjadi salah satu penghambat bagi lansia dalam menerapkan protokol kesehatan yang dimaksud. Penelitian ini bertujuan untuk mengekplorasi pengalaman lansia dalam menerapkan protokol kesehatan di masa pandemic COVID-19 khususnya di Panti Werdha. Peneltian ini adalah penelitian kualitatif yang dilaksanakan di Balai Penyantunan Lanjut Usia (BPLU) Senja Cerah Kota Manado dengan melakukan indept interview kepada 12 (dua belas) lansia sebagai informan utama dan 2 (dua) informan pendukung yang berasal dari pihak pengelola panti. Terdapat 3 (tiga) tema yang dapat disimpulkan dari penelitian ini yaitu 1) Gambaran berbagai pengalaman lansia dalam menerapkan protokol kesehatan (tidak nyaman menggunakan masker, tidak nyaman sering cuci tangan, menjaga jarak bukan sebuah masalah dan sering lupa menerapkan protokol kesehatan); 2) Motivasi lansia dalam menerapkan protokol kesehatan (demi kesehatan, supaya pandemic cepat berlalu dan aturan pemerintah) dan 3) Dukungan lansia dalam menerapkan protokol kesehatan (dukungan keluarga dan dukungan sosial). Kesimpulan dari penelitian ini adalah berbagai pengalaman yang dirasakan oleh lansia dalam menerapkan protokol kesehatan adalah gambaran dari penurunan fungsi fisik dan pasikososial namun lansia tetap termotivasi karena mengikuti anjuran pemerintah agar tetap sehat dan pendemi segera berlalu serta adanya dukungan baik dari keluarga, dari sesama lansia dan dari pihak pengelola panti.
References
Meng H, Xu J, Dai J, Zhang Y, Liu B, Yang H. Analyze the psychological impact of COVID-19 among the elderly population in China and make corresponding suggestions. 2020;(January):19–21.
Verity R, Okell LC, Dorigatti I, Winskill P, Whittaker C, Imai N, et al. Articles Estimates of the severity of coronavirus disease 2019 : a model-based analysis. 2020;669–77.
Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19. PEDOMAN PERUBAHAN PERILAKU PENANGANAN COVID-19. 2021.
worldometers. COVID-19 CORONAVIRUS PANDEMIC [Internet]. 2021. Available from: https://www.worldometers.info/coronavirus/
Aylward B, Liang W. Report of the WHO-China Joint Mission on Coronavirus Disease 2019 (COVID-19). WHO-China Jt Mission Coronavirus Dis 2019. 2020;2019(February):16–24.
Shahid Z, Kalayanamitra R, Ramgobin D, Vunnam R, State P, Medical H. Covid-19 and Older Adults: What We Know. 2020;(April).
Cudjoe TKM, Kotwal AA. “Social Distancing†Amid a Crisis in Social Isolation and Loneliness. 2020;2019:1–3.
Afiyanti, Y. & Rachmawati I. Metodologi Penelitian Kualitatif dalam Riset keperawatan. Jakarta: PT Raja Gafindo Persada; 2014.
Sugiyono. Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta; 2014.
Miller AC. Nursing for Wellness in Older Adults. sixth. Philadelphia: Lappincot WIlliams & Wilkins; 2012.
Pradana AA, Casman C, Nur’aini N. Pengaruh Kebijakan Social Distancing pada Wabah COVID-19 terhadap Kelompok Rentan di Indonesia. J Kebijak Kesehat Indones JKKI. 2020;9(2):61–7.
Emerson KG. Coping with being cooped up : Social distancing during COVID-19 among 60 + in the United States. 2020;1–7.
Satuan Tugas Penanganan Covid-19. Pedoman perubahan perilaku. 2020;
Tim Kerja Kementerian Dalam Negeri. Pedoman Umum Menghadapi Pandemi Covid-19 Bagi Pemerintah Daerah : Pencegahan, Pengendalian, Diagnosis dan Manajemen. J Chem Inf Model. 2020;53(9):1689–99.
Wiraini TP, Zukhra RM, Hasneli Y. HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KUALITAS HIDUP LANSIA PADA MASA COVID-19. 2021;
Dwi M, Santoso Y. DUKUNGAN SOSIAL DALAM SITUASI PANDEMI COVID-19 May. 2020;5(1):11–26.
Authors who publish with Journal of Public Health and Pharmacy retain the copyright of their work. The journal applies a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License (CC BY-SA 4.0), which grants the following rights:
-
Copyright Retention: Authors retain the copyright of their work, maintaining full control over their intellectual property without restrictions.
-
Right of First Publication: Authors grant the journal the right of first publication of their work. This ensures that the work is initially published and credited in Journal of Public Health and Pharmacy.
-
License to Share and Reuse: The work is licensed under CC BY-SA 4.0, allowing others to copy, distribute, remix, and build upon the work for any purpose, even commercially, as long as proper credit is given to the authors, and any new creations are licensed under the same terms.