Implementasi Nilai-Nilai Islam dalam Mengatasi Perilaku Siswa SMA Negeri 1 Bambaira Kabupaten Pasangkayu

Implementation of Islamic Values in Overcoming the Behavior of Students of SMA Negeri 1 Bambaira, Pasangkayu Regency

  • Abdul Mufarik A. Marhum Fakultas Agama Islam, Universitas Muhammadiyah Palu, Indonesia
  • Aco Mukmin Fakultas Agama Islam, Universitas Muhammadiyah Palu, Indonesia
  • Muhammad Rizal Masdul Fakultas Agama Islam, Universitas Muhammadiyah Palu, Indonesia
  • Muhamad Fakultas Agama Islam, Universitas Muhammadiyah Palu, Indonesia

Abstract

Penelitian ini membahas tentang Implementasi Nilai-nilai Islam dalam Mengatasi Perilaku Siswa SMA Negeri 1 Bambaira Pasangkayu. Masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana implementasi nilai-nilai Islam dalam mengatasi perilaku siswa di SMA Negeri 1 Bambaira Pasangkayu. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Ddengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian ini adalah implementasi nilai-nilai Islami untuk mengatasi perilaku siswa di SMA Negeri 1 Bambaira dilakukan melalui: (1) Menerapkan nilai-nilai Islam dalam semua mata pelajaran (2) Menerapkan nilai-nilai Islam dalam kegiatan ekstrakurikuler (3) Membentuk Rohis sekolah (4) Membudayakan salam.

References

1. Hartono H. Pendidikan Karakter Dalam Al Qur’an Pada Kalangan Remaja Di Era Digital. Al-Bayan J Ilmu al-Qur’an dan Hadist. 2018;1(2):178–99.
2. Azis R. Ilmu Pendidikan Islam. 2019;
3. Nengsih R, Fadhilah A. Group Investigation Desain Dalam Meningkatkan Berpikir Kritis Mahasiswa Pendidikan Agama Islam Dalam Mata Kuliah Analisis Materi Pendidikan Agama Islam. J Ilm Islam Resour. 2019;16(1).
4. Pratiwi CN. Efektivitas Metode Participant Created Case Studies terhadap Pemahaman Konsep Usaha dan Pesawat Sederhana dalam Kehidupan Sehari-hari di SMP Negeri 7 Majene. Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar; 2019.
5. Ole HR. Analisis implementasi Sistem Informasi Manajemen Daerah (SIMDA) terhadap kualitas laporan keuangan SKPD (studi kasus pada dinas PPKAD kabupaten Minahasa Tenggara). ACCOUNTABILITY. 2014;3(2):1–15.
6. Hasanah H. Teknik-teknik observasi (sebuah alternatif metode pengumpulan data kualitatif ilmu-ilmu sosial). At-Taqaddum. 2017;8(1):21–46.
7. Rukajat A. Pendekatan Penelitian Kualitatif (Qualitative Research Approach). Deepublish; 2018.
8. Faza F, Suhardini AD. Implikasi Pendidikan menurut Quran Surat Al-Mumtahanah Ayat 8 tentang Toleransi antar Umat Beragama. 2019;
9. Rahardjo M. Triangulasi dalam penelitian kualitatif. 2010;
Published
2022-01-03
How to Cite
Abdul Mufarik A. Marhum, Aco Mukmin, Muhammad Rizal Masdul, & Muhamad. (2022). Implementasi Nilai-Nilai Islam dalam Mengatasi Perilaku Siswa SMA Negeri 1 Bambaira Kabupaten Pasangkayu: Implementation of Islamic Values in Overcoming the Behavior of Students of SMA Negeri 1 Bambaira, Pasangkayu Regency . Iqra: Jurnal Ilmu Kependidikan Dan Keislaman, 17(1), 7-12. https://doi.org/10.56338/iqra.v17i1.2172
Section
Articles