Hubungan antara Indeks Massa Tubuh dengan Kelelahan Kerja pada Pengemudi Bentor di Kotamobagu
The Relationship between Body Mass Index with Work Fatigue on Bentor drivers in Kotamobagu
Abstract
Latar belakang: Gizi kerja merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi Tingkat Kesehatan dan produktivitas kerja. Prestasi pekerja dapat ditentukan oleh status gizi pekerja. Kecukupan dan distribusi kalori yang seimbang selama bekerja dapat membuat pekerja lebih berenergi selama bekerja dan melakukan pekerjaan dengan baik. Seseorang yang berstatus gizi kurang tidak mungkin mampu bekerja dengan hasil yang maksimal karena prestasi kerja dipengaruhi oleh derajat Kesehatan seseorang. Pekerja yang sehat akan bekerja lebih giat, produktif, dan teliti sehingga dapat mencegah kecelakaan yang mungkin terjadi saat bekerja. Status gizi mempengaruhi produktivitas kerja Ketika. Ketika perusahaaan ingin memaksimalkan produktivitas pekerja, Perusahaan tersebut perlu memberikan makanan yang bergizi atau memberikan kemudahan terhadap akses makanan sehat. Selain itu, tempat kerja juga dapat dijadikan inisiatif penyediaan makanan yang sehat dan Pendidikan terkait gizi.
Tujuan: Untuk mengetahui hubungan antara IMT dengan Kelelahan Kerja pada Pengemudi Bentor di Kecamatan Kotamobagu Barat
Metode: Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan rancangan cross sectional dengan jumlah sampel 100 orang.
Hasil: Hasil penelitian ini menggunakan uji Korelasi Rank Spearman menunjukkan tidak terdapat hubungan antara Indeks Massa Tubuh dengan Kelelahan Kerja pada Pengemudi Bentor Kecamatan Kotamobagu Barat dengan nilai P-Value sebesar 0.658 dengan arah korelasi Positif.
Kesimpulan: Tidak terdapat hubungan antara Indeks Massa Tubuh dengan Kelelahan Kerja pada Pengemudi Bentor di Kecamatan Kotamobagu Barat.
References
Almatsier, S. 2011. Gizi Seimbang Dalam Daur Kehidupan. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama
Anonim.2009. Blue Paper : What is in the Breakroom Employee Diet Productivity. 4imprint.com
A.M. Sugeng Budiono, R.M.S. Jusuf, dan Adriana Pusparini, 2003, Bunga Rampai Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Apriliana, Lisda dan Agustina.2021. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kelelahan Kerja pada Pengemudi Distribusi. Jurnal Persada Husada Indonesia Vol 8 no 31
Dinarita, Itami., Akhmad dan Dalhar Gelib. 2015. Hubungan Faktor Individu Dengan Tingkat Kelelahan Kerja Subyektif Pada Supir Travel Kangaroo Premier Di Kota Samarinda . Kesmas Wigama, Volume 1 no 4
Fadel, Muhammad., Masyitha Muis dan Syamsiar Russeng. 2014. Faktor Yang Berhubungan Dengan Kelelahan Kerja Pengemudi Pengangkutan Bbm Di Tbbm Pt. Pertamina Parepare . Hasanudin University Repository
Kholid,Ahmad.2018. Kajian Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kelelahan Pengemudi Saat Mudik. Indonesian Journal of Nursing ResearchVol. 1 No. 1
Kurniawidjaja, M.L. 2010. Teori dan Aplikasi Kesehatan Kerja. Jakarta : Penerbit Universitas Indonesia (UI Press)
Maulana, Reza., Rubi Ginanjar dan Asri Masitha Arsyati. 2020. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kelelahan Kerja pada Pengemudi Bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) PT Eka Sari Lorena Transport TBK Bogor Tahun 2020. Promotor Jurnal Mahasiswa Kesehatan Masyarakat
Narulita, Anjani. 2022. Emotional Freedom. Pradina Pustaka : Sukoharjo
Ningsih, Sari dan Neffrety Nilamsari. 2018. Faktor Yang Berhubungan Dengan Kelelahan Pada Pekerja Dipo Lokomotif Pt. Kereta Api Indonesia (Persero). Journal of Industrial Hygiene and Occupational Health vol 3 no 1
Nishida, C., Uauy, R., Kumanyika, S. and Shetty, P. (2004) The Joint WHO/FAO Expert Consultation on Diet, Nutrition and the Prevention of Chronic Diseases: Process, Product and Policy Implications. Public Health Nutrition, 7, 245-250.
Noor, Hazairin., dkk. 2024. Buku Ajar Gizi Kerja. Ponogoro : Uwais Inspirasi Indonesia
Produksi di PT Aneka Gas Industri Tbk-Bekasi Tahun 2021. Jurnal Persada Husada Indonesia vol 8 no 31
Silaban, Gerry. 1998. Kelelahan Kerja. Majalah Kesehatan Masyarakat Indonesia, Tahun XXVI No. 10: 539-543.
Suryaningtyas, Yuli dan Noeroel Widajati. 2017. Iklim Kerja dan Status Gizi dengan Kelelahan Kerja pada Pekerja di Ballast Tank Bagian Reparasi Kapal PT X Surabaya. Jurnal Maanajemen Kesehatan Yayasan RS Dr. Soetomo, Vol 3 No 1
Copyright (c) 2024 Ni Wayan Dimkatni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-Non Commercial License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
The content of this website is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0) license.