Hubungan Antara Kecemasan terhadap Pembelajaran Secara Daring pada Mahasiswa di Universitas Aisyiyah Surakarta

The Relationship Between Anxiety to Online Learning in Students at Universitas Aisyiyah Surakarta

  • Rini Widarti Program Studi Diploma IV Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Aisyiyah Surakarta, Indonesia
  • Ari Sapti Mei Leni Program Studi Diploma IV Fisioterapi, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Aisyiyah Surakarta
  • Irma Mustika Sari Program Studi Diploma III Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Aisyiyah Surakarta
  • Endah Sri Wahyuni Program Studi Diploma III Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Aisyiyah Surakarta
Keywords: Pembelajaran Daring, Kecemasan, Mahasiswa

Abstract

Latar Belakang: Proses pembelajaran daring sudah dimulai sejak Maret-Desember 2020. Selama proses pembelajran daring tidak sedikit mahasiswa yang mengalami kesulitan dalam memhami perkuliahan dan merasa cemas jika tidak bisa mendapatkan nilai yang memuaskan.

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kecemasan terhadap pembelajaran daring pada mahasiswa di Universitas Aisyiyah Surakarta.

Metode: Penelitian ini dilakukan di Universitas Aisyiyah Surakarta pada bulan Januari-Februari 2020. Teknik sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah teknik total sampling, sehingga diperoleh jumlah sampel sebanyak 174 responden dari 2 program studi yaitu D III Keperawatan sebanyak 120 responden danD IV Fisioterapi sebanyak 54 responden. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah HARS (Hamilton Anxiety Rating Scale) yang dibuat dalam bentuk google form yang diberikan kepada sampel.

Hasil: Penelitian didapatkan sebanyak 36,2% mahasiswa cemas berat, sebanyak 25,9% panik, cemas sedang sebanyak 19,5%, cemas ringan sebanyak 11,5% dan tidak ada kecemasan sebesar 6,9%.

Kesimpulan: Penelitian ini menyimpulkan ada hubungan antara tingkat kecemasan dengan  perkuliahan daring.

References

WHO. WHO Coronavirus (COVID-19) Dashboard [Internet]. World Health Organization. 2020. Available from: https://covid19.who.int/

Firman F, Rahman SR. Pembelajaran Online di Tengah Pandemi Covid-19. Indones J Educ Sci. 2020;2(2):81–9.

Milman NB. Distance Education [Internet]. Second Edi. Vol. 6, International Encyclopedia of the Social & Behavioral Sciences: Second Edition. Elsevier; 2015. 567–570 p.

Pane A, Dasopang MD. Belajar Dan Pembelajaran. FITRAH J Kaji Ilmu-ilmu Keislam. 2017;3(2):333–52.

Adhe KR. Pengembangan Media Pembelajaran Daring Matakuliah Kajian PAUD di Jurusan PG PAUD Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Surabaya. J Early Child Care Educ. 2018;1(1):26–31.

Kemendikbud. Permenkes RI Nomor 109 Tahun 2013. PERMENDIKBUD Nomor 109 Tahun 2013 2013 p. 1–8.

Gikas J, Grant MM. Mobile computing devices in higher education: Student perspectives on learning with cellphones, smartphones & social media. Internet High Educ [Internet]. 2013;19:18–26.

Alwisol. Psikologi Kepribadian. Edisi Revi. Malang: Universitas Muhammadiyah Malang; 2018. 380 p.

Sutejo. Keperawatan Jiwa : Konsep dan Praktik Asuhan Keperawatan Kesehatan Jiwa : Gangguan Jiwa dan Psikososial. Yogyakarta: Pustaka Baru Press; 2018. 256 p.

Fudyartanta K. Psikologi Kepribadian : berbagai Pendekatan: Eksistensial, Trait (sifat), Teori Medan, Faktorial, Simulus Respon (sr) dan Biobudaya Religius. Yogyakarta: Pustaka Pelajar; 2012. 459 p.

Bingku TA, Bidjuni H, Wowiling F. Perbedaan Tingkat Stres Mahasiswa Reguler dengan Mahasiswa Ekstensi dalam Proses Belajar di Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Unsrat Manado. J Keperawatan. 2014;2(2):1–7.

Simbolon I. Reaksi Stres Akademis Mahasiswa Keperawatan dengan Sistem Belajar Blok di Fakultas Keperawatan X Bandung. J Sk Keperawatan [Internet]. 2015;1(01):29–37.

PH L, Mubin MF, Basthomi Y. “Tugas Pembelajaran†Penyebab Stres Mahasiswa Selama Pandemi Covid-19. Jurnsl Ilmu Keperawatan Jiwa. 2020;3(2):203–8.

Published
2022-06-08
Section
Original Articles