ANALISIS PENYALURAN KREDIT DANA PIHAK KETIGA TERHADAP PENDAPATAN BANK RAKYAT INDONESIA UNIT SIRENJA

  • Guasmin Guasmin Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Palu
  • Mutmainah Mutmainah Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Palu

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besarnya selisih lebih dana pihak ketiga dengan kredit yang disalurkan. Metode analisis yang digunakan ialah LDR (Loan to Deposito Ratio) dan metode FTP (Funds Transfer Price). Dari hasil perhitungan nilai Rata-Rata Dana Pihak Ketiga (R.DPK) pada PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk. Unit Sirenja yaitu sebesar Rp 762.744.097 sedangkan Rata-Rata Pemberian Kredit (R.PK) sebesar Rp 740.679.115, hal ini menunjukan bahwa PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk. Unit Sirenja telah berfungsi sebagai intermediasi keuangan yang baik. Dari hasil pehitungan perbandingan R.DPK dan R.PK dengan menggunakan analisis Loan to Deposit Ratio (LDR) diperoleh nilai sebesar 103 % yang berarti kondisi penghimpunan dana dari pihak ketiga dan disalurkan, pada PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk. Unit Sirenja termasuk dalam kategori baik dan atau dana pihak ketiga lebih besar dari pemberian kredit. Dari hasil pehitungan analisis Fonds Transfer Price (FTP) diperoleh kelebihan dana atau pendapatan sebesar Rp 5.424.469.447,37, di mana Rata-Rata Alat Likuiditas (R.AL) sebesar Rp 762.744.097,18 dan nilai Giro Wajib Minimum (GWM) sebesar Rp 4.576.464,58.

 

References

Dendawijaya, 2005, Manajemen Perbankan, Penerbit Ghalia Indonesia, Jakarta.

Amir, A. M., Su’un, M., & Rajindra. (2014). KAJIAN KEBERHASILAN PROGRAM KEPENDUDUKAN DAN KELUARGA BERENCANA DIKABUPATEN DONGGALA.

Jumiyati, S., Rajindra, R., Arsyad, M., Pulubuhu, D. A. T., & Hadid, A. (2019). Strategy of agrarian-forestry crisis management: Participation, collaboration, and conflict. In IOP Conference Series: Earth and Environmental Science (Vol. 235, p. 12041). IOP Publishing.

Jumiyati, S., Rajindra, R., Tenriawaru, A. N., Hadid, A., & Darwis, D. (2017). Sustainable Land Management and Added Value Enhancement of Agricultural Superior Commodities. International Journal of Agriculture System, 5(2), 198–206.

Kadir, H. A., & Rajindra, R. (2018). PUBLIC SERVICE ANALYSIS ON IMPROVING COMMUNITY SATISFACTION. Jurnal Sinar Manajemen, 5(1), 69–73.

Mujahud, Rajindra, & Joshua. (2019). Decision for Buying Fashion Products for Students Through Online Stores in the City of Makassar.

Rajindra. (2013a). Analisis Mapping Data Perindikator Menurut Versi Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Donggala. Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, 16(2).

Rajindra. (2013b). Pengaruh Kebijakan Pendanaan dan Modal Kerja terhadap Kemampuan Produksi dan Kinerja Keuangan UMKM di Kabupaten Donggala. Jurnal Sinar Manajemen, 1(1), 80–92.

Rajindra. (2014). Analisis Pengelolaan Dana Pinjaman Program Pemberdayaan Masyarakat Keluarga Miskin Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Donggala. Jurnal Sinar Manajemen, 2(2), 167–180.

Rajindra. (2016a). Financial Leverage and SMEs Performance: Empirical Evidence from Donggala District, Indonesia. Mediterranean Journal of Social Sciences, 7(Financial Performance, SMEs,), http--www.

Rajindra. (2016b). KINERJA KEUANGAN UMKM.

Rajindra. (2017). KEWIRAUSAHAAN DAN PENGELOLAAN KEUANGAN UMKM.

Rajindra, R., Burhanuddin, B., Wahba, W., Guasmin, G., & Febrianti, D. (2018). EFFECT OF WORKING CAPITAL AND PRODUCTION ABILITY TO FINANCIAL PERFORMANCE OF UMKM. Jurnal Sinar Manajemen, 5(1), 9–23.

Wekke, I. S., Rajindra, R., Pushpalal, D., Samad, M. A., Yani, A., & Umam, R. (2019). Educational Institution on Responding Disasters in Palu of Indonesia.

Yusuf, D., Rajindra, R., Kadir, H. A., Marwana, M., & Mutmainnah, M. (2018). Field Performance Family Planning Officer. Jurnal Sinar Manajemen, 5(1), 61–68.

Yusuf, D., Rajindra, R., & Prasetya, F. A. (n.d.). ANALISIS PENERIMAAN PAJAK MINERAL BUKAN LOGAM DAN BATUAN TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN DONGGALA. JURNAL ILMU MANAJEMEN UNIVERSITAS TADULAKO, 5(1), 471–478.

Gunadi, 2007. Akuntansi Pajak, Edisi Ketiga, Cetakan Pertama, PT. Gramedia Wydia Sarana Indonesia, Jakarta.

Kasmir. 2008. Bank dan lembaga keuangan lainnya. Edisi revisi. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Martono, 2010 “Bank dan Lembaga Keuangan Lainâ€, EKONOSIA Fakultas EkonomiUII, Yogyakarta.

Teguh Pudjo Muljono.(2000). Manajemen Perkreditan Bagi Bank Komersil.:BPFE Yogyakarta.

Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 10 tahun 1998 Tentang Perbankan

Published
2019-04-22
How to Cite
Guasmin, G., & Mutmainah, M. (2019). ANALISIS PENYALURAN KREDIT DANA PIHAK KETIGA TERHADAP PENDAPATAN BANK RAKYAT INDONESIA UNIT SIRENJA. Jurnal Sinar Manajemen, 6(1), 12-19. https://doi.org/10.56338/jsm.v6i1.546
Section
Articles