Indeks Saham Syariah terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility

Sharia Stock Index on Disclosure of Corporate Social Responsibility

  • Sri Haryani Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Palu, Palu, Indonesia.
  • Rasmi Nur Anggraeni Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Palu, Palu, Indonesia.
  • Umar Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Palu, Palu, Indonesia.
Keywords: Corporate Social Responsibility, Islamic Social Reporting, Indeks Saham Syariah

Abstract

Penelitian Corporate Social Responsibility (CSR) tidak terbatas pada ranah keuangan konvensional, tapi telah berkembang pada ranah keuangan Syariah, yaitu implementasi prinsip Syariah dalam kegiatan usaha yang disebut sebagai Islamic Social Reporting (ISR). Penelitian  ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dan jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder, yang menggunakan data laporan interim yang dipublikasikan  oleh  Bursa Efek Indonesia tahun 2022 dengan mengambil sampel sebanyak 30 perusahaan yang terdaftar pada indeks saham syariah (JII). Hasil penelitian ini mengemukakan bahwa perusahaan yang terdaftar dalam indeks saham Syariah belum sepenuhnya melakukan pengungkapan tanggung jawab sosial dan lingkungan. Memandang bahwa pengungkapan tanggung jawab sosial pada laporan keuangan masih bersifat optional maka pihak bursa efek perlu meningkatkan kualitas penyajian laporan keuangan dengan tidak terbatas pada akuntansi konvensional saja namun juga memperhatikan aspek pengungkapan ISR yang disajikan oleh persero. Selain itu, investor perlu lebih selektif lagi dalam memilih perusahaan yang benar-benar melakukan pengungkapan ISR agar meminimalkan resiko yang ditanggung.

References

Al Qur’an. (2022, November 6). Kementerian Agama RI. https://quran.kemenag.go.id/
Prasetyoningrum, A. K. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, Efisiensi Biaya, Dan Umur Perusahaan Terhadap Islamic Social Reporting (ISR) Pada Perbankan Syariah Di Indonesia. MALIA: Journal of Islamic Banking and Finance, 2(2), 147. https://doi.org/10.21043/malia.v2i2.4780
S. Dian Andryanto. (2022, November 6). Regulasi Pelaksanaan CSR bagi Perusahaan, Apa Sanksi Jika Tak Melaksanakan? Tempo.Co. https://bisnis.tempo.co/read/1594555/regulasi-pelaksanaan-csr-bagi-perusahaan-apa-sanksi-jika-tak-melaksanakan
Siti Ari Isysaroh, Diyah Probowulan, S. (2019). Islamic Social Reporting Index Sebagai Model Pengukuran Kinerja Sosial Pada Perbankan Berbasis Syariah Di Indonesia. 1–15.
Sofyani, H., Ulum, I., Syam, D., & Wahjuni, S. L. (2012). Islamic Social Reporting Index Sebagai Model Pengukuran Kinerja Sosial Perbankan Syariah (Studi Komparasi Indonesia Dan Malaysia). JDA Jurnal Dinamika Akuntansi, 4(1), 36–46. http://journal.unnes.ac.id/index.php/jda
Published
2022-11-22
How to Cite
Sri Haryani, Rasmi Nur Anggraeni, & Umar. (2022). Indeks Saham Syariah terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility: Sharia Stock Index on Disclosure of Corporate Social Responsibility. Jurnal Sinar Manajemen, 9(3), 434-440. https://doi.org/10.56338/jsm.v9i3.3003
Section
Articles