Pengaruh Motivasi dan Pelatihan terhadap Kinerja Karyawan pada PT Mujur Timber

The Influence of Motivation and Training on Employee Performance at PT Mujur Timber

  • Sela Fortuna Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Al Washliyah Sibolga/Tapanuli Tengah
  • Nelly A Sinaga Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Alwashliyah Sibolga/Tapanuli Tengah
  • Heriyawan Hutagalung Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Alwashliyah Sibolga/Tapanuli Tengah
Keywords: Motivasi, Pelatihan, Kinerja Karyawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh motivasi dan pelatihan terhadap kinerja karyawan pada PT. Mujur Timber Sibolga. Metode penelitian yang digunakan pendekatan kuantitatif dengan bantuan program komputer SPSS 21.0. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik non probability sampling dengan jenis sampling purposive, dengan jumlah responden 42 orang. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif dan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Motivasi (X1) dan Kinerja Karyawan (Y) mempunyai hasil dalam kategori baik, sedangkan variabel Pelatihan (X2) memiliki hasil dalam kategori tidak baik. Besarnya pengaruh motivasi dan pelatihan bersama – sama sebesara 40,1% terhadap kinerja karyawan sisanya dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Secara parsial variabel motivasi dan pelatihan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.

 

References

Aruan, D., A. (2013). Pengaruh Pelatihan Kerja dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan.
Asnawi, 2012, Teori motivasi, Studio pres, Jakarta.
Busro, Dr. Muhammad. (2018). Teori-Teori Manajemen Sumber Daya Manusia, Prenada Media
Dantes, Nyoman. 2012. Metode penelitian. Yogyakarta : Andi Offset.
Eva, N., & Lestari, P. (2018). Pengaruh Motivasi , Kompetensi , Kepemimpinan dan
Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan
Irham Fahmi. 2014. Manajemen Kinerja Teori dan Aplikasi. Cetakan kedua. Bandung: Alfabeta.
Ishak dan Tanjung, 2013, Manajemen Motivasi, Gramedia, Jakarta.
Malayu Hasibuan S. P. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Bumi Aksara
Mangkunegara, Anwar Prabu. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Martinus, Erik., Budiyanto. (2016). Pengaruh Kompensasi Dan Motivasi Kerja
Terhadap Kinerja Karyawan Moh. Nazir. 2013. Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.
P. Mangkunegara. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Priansa, D. J. (2017). Manajemen Kinerja Kepegawaian. Bandung: Pustaka Setia.
Robbins, Stephen P. dan Mary Coulter. 2013. Manajemen, diterjemahlan oleh Bob Sabran, Jakarta: Erlangga.
STIE Al - Washliyah Sibolga / Tapanuli Tengah, 2015, Pedoman Penulisan dan Penyusunan Skripsi / Laporan Penelitian . Sibolga : STIE Al- Washliyah Sibolga/ Tapanuli Tengah.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D (cetakan ke). Bandung: Alfabeta.
Sutrisno, Edy. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana.
Wibowo. (2014). Manajemen Kinerja. Cetakan keempat. Jakarta :PT.
Rajagrafindopersada, Jakarta. Wibowo.2013. Manajemen Kinerja.Edisi Ketiga. Cetakan Keenam.Jakarta: Rajawali Pers
Hj Nelly A Sinaga, Heriyawan Hutagalung,Personal Communication, Maret (2022), Karyawan: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Alwashliyah Sibolga/Tapanuli Tengah)
Hj Nelly A Sinaga, Heriyawan Hutagalung,Personal Communication, Maret (2022), Motivasi: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Alwashliyah Sibolga/Tapanuli Tengah)
Published
2023-03-16
Section
Artikel Penelitian