Pengaruh Diskon Dan Promosi Terhadap Perilaku Pembelian Implusif Di Era Digital Pada Platform E-Commerce
The Influence of Discounts and Promotions on Impulsive Purchasing Behavior in the Digital Era on E-Commerce Platforms
Abstract
Perkembangan teknologi digital telah mengubah perilaku konsumen, terutama dalam hal belanja online dan pembelian impulsif. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh strategi promosi dan diskon terhadap perilaku pembelian impulsif di era digital. Dengan menggunakan metode studi literatur, penelitian ini mengkaji berbagai sumber yang relevan. Hasilnya menunjukkan bahwa diskon secara signifikan memicu pembelian impulsif, terutama di kalangan mahasiswa yang sering menggunakan marketplace. Diskon yang dikombinasikan dengan promosi lain seperti flash sale dan gratis ongkir menciptakan rasa urgensi, mendorong konsumen untuk melakukan pembelian tanpa perencanaan. Jadi Strategi promosi dan diskon berperan penting dalam memengaruhi perilaku konsumen di platform e-commerce.
References
Cahyuni, R., Susanti, R., & Mardiana, D. (2019). The effect of sales promotion on impulsive buying behavior in e-commerce: A study on students of management study program. International Journal of Business and Management Invention, 8(06), 7367–7374.
Devica, S. (2022). Pengaruh penggunaan e-wallet terhadap pembelian impulsif pada mahasiswa di e-commerce. Politeknik Ubaya.
Kementerian Perdagangan. Data perdagangan digital di Indonesia.
Khoirunnisa, N., & Bestari, D. K. P. (2022). Pengaruh harga dan strategi promosi terhadap keputusan pembelian berulang dengan perilaku pembelian impulsif sebagai variabel intervening (Studi pada pengguna GoFood di Kota Bandung). Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(9), 3667–3675.
Kuro, U. (2021). Pengaruh promosi dan diskon terhadap daya tarik closing online shop mahasiswa di STKIP PGRI Bangkalan. (Skripsi, Pendidikan Ekonomi, STKIP PGRI Bangkalan).
Nadiansyah, F. S., Indrawan, R., & Almujab, S. (2022). Analisis strategi promosi e-commerce Shopee yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen. Oikos: Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi, 6(1), 62.
Nilam, A., & Aga, I. (2023). Pengaruh diskon terhadap impulsive buying di marketplace Shopee pada mahasiswa pendidikan ekonomi Universitas Bhinneka PGRI. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 7(1), 45–58.
Putri, O. S. S., Muftiyanto, R. T. N., & Rahmawati, E. D. (2024). Pengaruh promosi penjualan, tampilan toko terhadap pembelian impulsif pada Matahari Department Store Solo Grand Mall. Lokawati: Jurnal Penelitian Manajemen dan Inovasi Riset, 2(5), 117–125.
Riofita, H., & Harsono, M. (2019). Komunikasi words of mouth dalam bidang pemasaran: Sebuah kilas balik teori. EKLEKTIK: Jurnal Pendidikan Ekonomi dan Kewirausahaan, 2(2), 273.
Riofita, H., & Nopiyanti. (2018). The influence of students’ comprehension on marketing mix towards their purchase decision. Econosains: Jurnal Ilmu Ekonomi dan Pendidikan, 16(2), 119.
Riofita, H., Arimbi, A., Rifky, M. G., Salamah, L. R., Asrita, R., & Nurzanah, S. (2024). Perubahan strategi pemasaran dalam menghadapi tantangan pasar konsumen di era digital. Jurnal Ekonomi Manajemen dan Bisnis, 1(3), 21–26.
Riofita, H. (2024). Perceived opportunity and risk control role on willingness to recommend Sharia fintech. Jurnal Ekonomi Indonesia, 13(2).
Rusni, A., & Solihin, A. (2022). Pengaruh motivasi belanja hedonis, diskon harga, dan tagline “Gratis Ongkir” terhadap keputusan pembelian impulsif secara online di Shopee. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 7(2), 167–172.
Salim, A., & Fermayani, R. (2021). Pengaruh potongan harga, promosi penjualan, tampilan dalam toko terhadap keputusan pembelian impulsif konsumen Matahari Department Store Padang. Menara Ekonomi, 7(3), 10.