Pengaruh Konflik Kerja dan Etos Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Parama Su Hotel Kota Palu

The Influence of Work Conflict and Work Ethic on Employee Productivity at Parama Su Hotel Palu City

  • Ester Melani Kolu Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Abdul Azis Lamadjido (AZLAM) Panca Bhakti Palu
  • Syamsuddin R Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Abdul Azis Lamadjido (AZLAM) Panca Bhakti Palu
  • Nurhadi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Abdul Azis Lamadjido (AZLAM) Panca Bhakti Palu
Keywords: Konflik Kerja, Etos Kerja, Produktivitas Karyawan

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh konflik kerja dan etos kerja terhadap produktivitas karyawan parama su hotel kota palu. Jumlah responden dalam penelitian ini yaitu sebanyak 44 responden, metode pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah dokumentasi dan penyebaran angket (kuesioner). Metode analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis deskriptif, analisis linear berganda, uji asumsi klasik dan uji hipotesis (uji F dan uji T) dengan bantuan SPSS statistic versi 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1). Berdasarkan hasil uji ANOVA (Analysisbif Varians) diketahui nilai signifikan untuk pengaruh X1 dan X2 secara simultan terhadap Y adalah sebesar 0,028 < 0,05 dan nilai Fhitung 3,894 > Ftabel 2,83 sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel X1 dan X2 secara simultan berpengaruh terhadap Y. 2). Diketahui nilai signifikansi untuk pengaruh X1 terhadap Y adalah sebesar 0,035 <  0,05 dan nilai thitung 2,180 >  ttabel 1,681 sehingga dapat disimpulkan bahwa H1 diterima yang berarti terdapat pengaruh X1 terhadap Y. 3). Diketahui nilai signifikan untuk pengaruh X2 terhadap Y adalah sebesar 0,181 > 0,05 dan nilai thitung 1,361 <  ttabel 1,681 sehingga dapat simpulkan bahwa H2 diterima yang berarti terdapat pengaruh X2 terhadap Y.

 

References

Antonio, Muhamad Syafi?i. 2003. Bank Syari’ah dari Teori ke Praktik. Jakarta: Gema Insani Press

Aprilia, Silviana, 2011. Analisis Penerapan Akuntansi Ijarah pada PT Bank DKI Cabang Syariah Wahid Hasyim. Jurnal Ekonomi dan Bisnis.

Danang, Sunyoto. (2013). Metodologi Penelitian Akuntansi. Bandung: PT Refika Aditama Anggota Ikapi.

Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia. 2002. Fatwa No. 25/DSN-MUI/III/2002 tentang Rahn. Jakarta: DSN MUI.

Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia. 2002. Fatwa No. 26/DSN-MUI/III/2002 tentang Rahn Emas. Jakarta: DSN MUI.

Dr. Zainuddin Ali, Hukum Gadai Syariah, (Jakarta: Sinar Grafika Offset, 2008)

Fatwa dewan Syariah Nasional Nomor: 26/DSN-MUI/III/2002, Tentang Rahn Emas

Fitrianti, Dewi. 2009. “Analisis Implementasi dan Penerapan Akuntansi dalam Sistem Pembiayaan Gadai Syariah pada Pegadaian Syariah Cabang Dewi Sartika dan Pegadaian Konvensional Cabang Cibitung Periode 2008”. Skripsi S1 Fakultas Ekonomi. Universitas Gunadarma.

Hadis al Bukhari, no. 2513 dan Muslim, no. 1603

Hulawa, Juliantyn I, 2014. “Analisis Perlakuan akuntansi Pembiayaan Gadai Syariah pada PT. Pegadaian (persero) syariah cabang Gorontalo dengan gadai konvensional pada PT. Pegadaian (persero) cabang Gorontalo Selatan” Skripsi S1 Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Negeri Gorontalo.

Ibn Majah, Al-Hafidz Abi Abdillah Muhammad bin Yazid Al-Qazwiny, Sunan Ibnu Majah, Dar Al-Fikr,1995

Ikatan Akuntansi Indonesia (IAI). 2007. Pernyataan Standar Akutansi Keuangan. (PSAK 107).

Kharisma, Rizka, 2012. “Evaluasi Perlakuan Akuntansi Ijarah Di BMT Bina Ihsanul Fikri Terhadap PSAK No.107” Skripsi S1 Fakultas Ekonomi. Universitas Islam Indonesia .

Kitab Undang-Undang Hukum Perdata pasal 1150

Muslim, Imam Abi Husain Muslim Bin Hajjaj Al-Kusyairy An-Naisaburi, Shahih Muslim, Dar Alfikr, 1993

Nurhayati, dan Wasilah. 2012. Akutansi Syariah di Iindonesia,edisi kedua. Jakarta: Renaisan oktober 2023.

Sekaran, Uma. 2011. Metodologi Penelitian Untuk Bisnis Jilid 2. Edisi Ke-4. Jakarta: Salemba Empat.

Sudarsono, Bank dan Lembaga Keuangan Syariah: Deskripsi dan Ilustrasi, Yogyakarta: EKONISIA, 2004

Wawancara dengan Nasabah Bank Syariah Indonesia yaitu Ibu Sari Wulan , 15 Januari 2023.

Wawancara dengan Nasabah Bank Syariah Indonesia yaitu Ibu Novi Anggraeni, 10 januari 2023.

Wawancara dengan Officer Gadai Emas Bank Syariah Indonesia yaitu bapak Eric , 2023

Wihoho, Sitoto, 2009. “Pelaksanaan gadai emas syariah (Ar-Rahn) pada bank danamon kantor cabang syariah Ciracas, Jakarta”. Tesis Magister Kenotariatan . Universitas Gadjah mada .

Wiyono, Slamet, (2005). Cara Mudah Memahami Akuntansi Syariah Berdasarkan PSAK dan PAPSI. Penerbit PT. Gramedia Widiasarana Indonesia, Jakarta

Published
2024-05-11
Section
Artikel Penelitian