Studi Literatur: Pengaruh Yoga Bersalin Terhadap Kemajuan Persalinan Ibu Inpartu Kala I Fase Aktif

Literature Study: The Effect Of Our Yoga On The Progress Of Labor Inpartu Mother Is Active Phase I

  • Dwi Nur Octaviani Katili Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Gorontalo, Indonesia
  • Fidyawati Aprianti A.Hiola Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Gorontalo, Indonesia
  • Nour Arriza Dwi Melani Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Gorontalo, Indonesia
  • Yuliandary Yunus Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Gorontalo, Indonesia
  • Nia Wulandari Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Gorontalo, Indonesia
Keywords: Yoga, Kemajuan Persalinan, Kala 1 Fase Aktif

Abstract

Persalinan lama terjadi diakibatkan dari his yang tidak efisien, posisi janin, mal presentasi, janin besar, panggul sempit, ketuban pecah dini, serta keadaan psikologis ibu juga dapat memicu terjadinya kala I lama. Salah satu intervensi yang dapat dilakukan untuk mengurangi durasi persalinan yaitu yoga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh yoga bersalin terhadap kemajuan persalinan ibu inpartu kala I fase aktif. Desain penelitian ini menggunakan metode studi kepustakaan atau literature review menggunakan tiga database elektronik (google scholar, indonesia one search (IOS) dan Portal Garuda.  Literatur yang digunakan terbitan 2014-2020 baik secara nasional maupun internasional serta relevan dengan topik yang diambil. Hasil studi literatur pada 7 jurnal dan 3 buku menemukan bahwa yoga bersalin berpengaruh terhadap kemajuan persalinan. Berdasarkan hasil penelitian, maka dapat disimpulkan bahwa yoga merupakan alternatif cara non farmakologi untuk mempercepat proses persalinan.

References

Aprilia, Yesie. 2019. Gentle Birth. Jakarta: Gramedia Widiasarana Indonesia.
Ardhiyanti, Y & Susi, S. 2016. Faktor Ibu Yang Berhubungan dengan Kejadian Persalinan Lama Di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru. Jurnal Kesehatan Komunitas. Vol. 3 No. 2.
Ashari, et al,. 2019. Influence of Yoga Prenatal Gym to Decreasing In Anxiety of Third Trimester Pregnant Women. Jurnal MKMI. Vol. 15 No. 1.
Cahyanto, et al,. 2020. Asuhan Kebidanan Komplementer Berbasisis Bukti. CV Al Qalam Media Lestari.
Devi, et al,. 2018. Pengaruh Yoga Prenatal dan Hypnobirthing Terhadap Proses Persalinan Kala I Pada Ibu Bersalin Di BPM Restu Depok Periode Januari-Juni Tahun 2017. Jurnal Bidan. Vol. 5 No. 1.
Dewi, et al,. 2016. Pengaruh Kombinasi Yoga Prenatal dan Senam Hamil Terhadap Perubahan Kadar Kortisol dan Lama Persalinan Kala I. Jurnal Ilmiah Bidan Vol. 1. No. 3.
Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo, 2019.
Fatmawati, D. N & Evi, D. P. 2017. Pengaruh Yoga pada Ibu Inpartu Primigravida Terhadap Kemajuan Persalinan Kala I Fase Aktif. Jurnal Ners dan Kebidanan. Vol. 4 No. 1, Hal: 35-39.
Kurniawati, D. 2017. Manajemen Intervensi Fase Laten Ke Fase Aktif Pada Kemajuan Persalinan. Jurnal Keperawatan dan Pemikiran Ilmiah Vol. 3 (4). 27-34.
Kuswanti, I & Fitria, M. 2014. Askeb II Persalinan. Yogyakarta: Pustaka Belajar.
Lestari, et al,. 2019. Pengaruh Kombinasi Prenatal Yoga dan Senam Hamil Terhadap Tingkat Kecemasan dan Lama Persalinan Kala I pada Ibu Hamil Trimester IIII. Indonesia Journal of Midwifery. Vol. 2 No. 2.
Nurhasanah, Rika. 2018. Perbedaan Pemberian Teknik Yoga Terhadap Nyeri Persalinan Kala I Fase pada Ibu Bersalin Primigravida. PINLITAMAS 1. Vol. 1 No. 1.
Oxorn & William. 2014. Ilmu Kebidanan Patologi dan Fisiologi Persalinan. Yogyakarta: CV. Andi
Pratingnyo, Tia. 2014. Yoga Ibu Hamil. Jakarta: Perpustakaan Nasional RI.
Pujianti, R. 2018. Hubungan Frekuensi Senam Yoga dengan Lama Persalinan Kala I Fase Aktif. Jurnal Kebidanan. Vol. 10 No.2 Hal: 103-205.
Putri, et al,. 2019. Yoga Prenatal Trimester III Dapat Mempercepat Lama Kala II Persalinan Pada Ibu Primigravida. Jurnal Kebidanan. Vol. 5 No. 3. Hal. 292-298.
Rusmita, E. 2015. Pengaruh Senam Hamil Yoga Terhadap Kesiapan Ibu Hamil Menghadapi Persalinan Di RSIA Limijati Bandung. Jurnal Ilmu Keperawatan. Vol. 3 No. 2.
Sariati, et al,. 2016. Pengaruh Hypnobithing Terhadap Tingkat Kecemasan Ibu Bersalin dan Lama Persalinan Di Bidan Praktek Mandiri Wilayah Kabupaten Malang. Jurnal Ilmiah Bidan. Vol. 1 No. 3.
Soviyati, E. 2016. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Lama Persalinan Di RSUD’ 45 Kuningan Jawa Barat Tahun 2015. Jurnal Bidan. Vol. 2 No. 1.
Syalfina, D. A. 2017. Risk Factor and Intervetion Of Labour Pain. Program Studi D III Kebidanan. Sekolah Tinggi Ilmu kesehatan Majapahit. Vol. 9 No. 2
WHO. 2018. Angka Kematian Ibu.
Widyawati & Syahrul, F. 2013. Pengaruh Senam Hamil dengan Lama Persalinan Kala II Di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta Tahun 2010. Skripsi STIKES’ Aisyiyah Yogyakarta.
Yohanna, W. S. 2018. Hubungan Senam Yoga Prenatal Dengan Lamanya Proses Persalinan Kala II Pada Ibu Bersalin Di BPS Nengah Sriniati Kabupaten Mesuji Tahun 2017. Midwifery Journal. Vol. 3 No. 1. Hal: 30-33.
Zed, M. 2014. Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.
Published
2023-07-27
Section
Artikel Review