Administrasi Investasi pada Bank Muamalat Indonesia Tbk Cabang Palu Sulawesi Tengah

Investment Administration at Bank Muamalat Indonesia Tbk Palu Branch, Central Sulawesi

  • Muhamad Dasril Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Palu
  • Abdul Hanif Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Palu
Keywords: Administrasi, Investasi, Bank Muamalat

Abstract

Bank Muamalat Indonesia TBK Cabang Palu Sulawesi Tengah sebagai suatu bank syariah sudah tentu sangat mengharapkan suatu investasi yang terus menerus meningkat. Oleh sebab itu pelaksanaan administrasi investasi juga harus dapat mengikuti perkembangan investasi pada masyarakat dengan mengutamakan pelayanan prima. Penelitian ini adalah survey dengan tipe deskriptif kualitatif, hasil data kuisioner yang berhasil dikumpulkan kemudian dianalisis dan dipersentasekan dengan cara membuat tabel frekuensi dan persentasi. Hasil penelitian ini menyimpulkan administrasi investasi telah berjalan baik dan dapat memberikan kejelasan dan keuntungan bersama antara pihak bank dan nasabah.

References

Usman Rachmadi, Aspek Hukum Perbankan Syariah di Indonesia, Cet. I, Jakarta: Sinar Grafik, 2012

Sholahuddin muhammad, Lembaga Keuangan dan Ekonomi Islam, Yogyakarta, Ombak, 2014

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2008 Tentang

Perbankan Syariah

Ibrahim Fajri Pembebanan Biaya Administrasi Dalam Praktek Perbankan Syariah Ditinjau Dari Aspek Teori Keadilan Dan Hukum Perbankan Syariah, 2015 Jurnal, YUSTISI Vol. 2 No. 2 September 2015, 68-64

Dadi Permana Putra, Analisis Terhadap Penerapan Biaya Administrasi, Bulanan dalam Produk Wadiah pada Bank Syariah 2019, Jurnal Az Zarqa, Vol. 11, No. 1, Juni 2019 67-93

Livia Putri Kusuma dan J.E.Sutanto, peranan kerjasama tim dan semangat kerja Terhadap kinerja karyawan zolid agung perkasa, 2018, PERFORMA: Jurnal Manajemen dan Start Up Bisnis Volume 3, Nomor 4, Oktober 2018 417-424

Paruhuman Tampubolon, Pengorganisasian Dan Kepemimpinan Kajian Terhadap Fungsi-fungsi Manajemen Organisasi Dalam Upaya Untuk Mencapai Tujuan Organisasi, 2018, JURNAL STINDO PROFESIONAL Volume IV, Nomor 3 Mei 2018 22-35

Published
2022-04-05
Section
Artikel Penelitian