MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA MELALUI MEDIA GAMBAR BERSERI PADA ANAK

  • Masita Masita Guru Paud Lestari Lambunu

Abstract

ABSTRAK

Permasalahan penelitian ini adalah apakah dengan menggunakan media gambar berseri kemampuan berbicara pada anak kelompok A TK Permataku Palu  dapat ditingkatkan. tujuan penelitian ini untuk meningkatkan kemampuan berbicara anak melalui media gambar berseri pada anak kelompok A TK Permataku Palu. Subyek penelitian adalah anak kelompok A dengan jumlah anak 15 anak, yang terdiri dari 9 anak laki-laki dan 6 anak perempuan yang terdaftar pada tahun pelajaran 2018/2019. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan dalam dua siklus, yaitu siklus I dan siklus II, dengan tahapan masing-masing yaitu, perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Tekhnik pengumpulan data yang digunakan adalah analisis deskriptif dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan secara kolaboratif dengan guru kelas kelompok A yang bertindak sebagai observer/ pengamat. Berdasarkan Pratindakan BB 47% MB 27% BSH 20% BSB 7% pada siklus I terjadi peningkatan mencapai BB 27% MB 20 % BSH 20% BSB 33%, sedangkan pada siklus II mencapai BB 0% MB 0% BSH 13% BSB 93%  pada kategori berkembang sangat baik dengan demikian dapat disimpulkan bahwa melalui media gambar berseri dapat meningkatkan kemampuan berbicara anak kelompok A TK Permataku Palu.

Kata kunci : Kemampuan Berbicara, Media Gambar Berseri

References

Arief S. Sadiman. 2003. Media Pendidikan. Jakarta : Raja Grafindo Persada

Dhieni, Nurbiana. 2005. Metode Perkembangan Bahasa. Jakarta Universitas Terbuka.

Dwi Yulianti. 2010. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Ketepatan Waktu. Skripsi. Universitas Diponegoro : Semarang

Hariati, Diah, 1994. Program Kegiatan belajr Taman kanak-kanak. Jakarta : depdikbud.

M Basyiruruddin. 2002. Media Pendidikan. Jakarta : Ciputat Press.

Mohamda Zain. 2010. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka Cipta.

Mudhaffir, Teknologi Instruksional Sebagai Landasan Penerangan dan Penyusunan Program Pengajaran. Bandung : PT : Remaja Rosdikarya Offset, 1999.

Nana Sudjana. 2002. Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. Sinar Baru : Bandung

Nasution. 2000. Didaktik Asas-asas Mengajar. Jakarta : Bumi Aksara

Nuraeni. 2002. Pembelajaran Bahasa Indonesia SD dan Apresiasi Bahasa dan Sastra Indonesia. Yogyakarta : BPG

Nurbiana Dhieni. 2005. Metode Pengembangan Bahasa. Jakarta : UniversitasTerbuka.

Robbin. 2007. Perilaku Organisasi, Jakarta: Salemba Empat Hal 22

Suryabrata. 1997. Proses Belajar Mengajar Di Sekolah, Jakarta : Rineka Cipta

Tarigan, Henry Guntur. (1983). Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung : Angkasa.

Tarmansyah. (1996). Gangguan Komunikasi. Jakarta : Depdikbud.

Published
2018-12-09
Section
Articles